Warisan Arsitektur yang Tak Lekang Dengan Waktu
cefoimvalencia.com – Warisan Arsitektur yang Tak Lekang dengan Waktu
Indonesia menyimpan ribuan bangunan bersejarah yang menjadi saksi perkembangan peradaban Nusantara. Mulai dari masa kerajaan, kolonial, hingga era kemerdekaan, setiap bangunan memiliki kisah unik yang melekat pada jejak budaya bangsa
1. Istana Maimun: Ikon Sejarah di Sumatra Utara
Terletak di Kota Medan, Istana Maimun adalah simbol kejayaan Kesultanan Deli.
Dibangun pada tahun 1888, istana ini menggabungkan unsur arsitektur:
. Melayu
. Timur Tengah
. Spanyol
. Italia
Interior nya yang megah, penggunaan warna kuning keemasan, serta singgasana
yang Ikonik menjadi daya tarik utama bagi pengunjung.
2. Kota Tua Jakarta: Jejak Batavia pada Masa Kolonial
Kawasan Kota Tua Jakarta menawarkan banyak bangunan kolonial yang masih terjaga ke aslinya.
Beberapa bangunan bersejarah di kawasan ini meliputi:
. Museum Fatahillah
. Kantor Pos Kota
. Jembatan Kota Intan
. Café Batavia
3. Benteng Megah di Makassar
benteng peninggalan Kerajaan Gowa yang kemudian di renovasi oleh Belanda pada abad ke-17.
Bangunan ini memiliki ciri khas:
. Bentuk seperti penyu
. Dinding batu besar
. Rumah kolonial bergaya Eropa
4. Lawang Sewu: Ikon Bersejarah Berarsitektur Indah di Semarang
Lawang Sewu, yang berarti “seribu pintu”, adalah bangunan peninggalan Belanda yang
dibangun pada awal abad ke-20 untuk kantor kereta api.
BACA JUGA : sejarah-panjang-mobilitas-di-selat-sunda